Pep Urung ke City, Bayern Tetap Siaga
Editor Bolanet | 11 Agustus 2015 19:43
Namun, kondisi demikian tak lantas membuat manajemen Bayern bisa bernafas lega. Mereka harus tetap ekstra siaga menilik fakta bahwa kontrak Pep hanya menyisakan satu musim lagi.
Ada begitu banyak rumor selama beberapa minggu terakhir. Tetapi saya rasa perpanjangan kontrak Pellegrini bersama City merupakan berita buruk bagi mereka yang mengatakan bahwa Pep akan pindah sana pada tahun depan, buka Direktur Olahraga Bayern, Matthias Sammer.
Saya hanya bisa mengatakan bahwa kami tidak pernah menanggapi rumor tersebut dengan serius. Tapi bukan berarti kami meremehkan situasi yang sedang terjadi (kontrak Pep), pungkas Sammer kepada Sky.
Pep Guardiola sendiri beberapa waktu yang lalu mengatakan bahwa dirinya belum ingin membahas perpanjangan kontrak dengan manajemen The Bavarians. Baginya, satu tahun sisa kontrak masih cukup panjang sehingga belum ingin membuat keputusan. [initial]
(sky/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vidal Tidak Cocok Dengan Filosofi Guardiola
Liga Eropa Lain 10 Agustus 2015, 19:09 -
Dibeli Pekan Ini, City Turunkan De Bruyne Lawan Chelsea?
Liga Inggris 10 Agustus 2015, 10:30 -
Temukan Laba-laba di Lapangan, Pemain Schalke Kerjai Rekan Setim
Open Play 10 Agustus 2015, 09:56 -
Arsenal Ingin Bungkus Gotze dan Draxler Sekaligus
Liga Inggris 10 Agustus 2015, 08:38 -
Gotze Diburu Arsenal dan MU, Juve Alihkan Buruan
Liga Italia 9 Agustus 2015, 20:37
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39