Pellegrini dan Pochettino Masuk Bursa PSG
Editor Bolanet | 21 April 2016 14:50
Usai klub disingkirkan Manchester City di Liga Champions, posisi Blanc menjadi kian diragukan, meski ia baru mengikat kontrak baru di pertengahan musim.
Jose Mourinho sempat dikaitkan dengan posisi mantan pemain Manchester United, namun ia bukan satu-satunya calon yang datang dari Premier League.
Bos Manchester City yang bakal hengkang di akhir musim, Manuel Pellegrini, juga tengah dipertimbangkan, menurut laporan yang diturunkan oleh Tribal Football.
Dan mantan bek PSG, Mauricio Pochettino, yang kini masih belum mengikat kontak baru dengan Tottenham, dikabarkan juga jadi nama lain yang tengah masuk pertimbangan tim Paris. [initial]
Baca Juga:
- Trezeguet: Conte Sosok yang Tepat untuk Chelsea
- Trezeguet Puji Sukses Juventus Daratkan Pogba
- Presiden Porto: Saya Akan Senang Jika Mourinho Kembali
- Frustrasi, Januzaj Membelot dari Timnas Belgia?
- Smalling Banggakan Rekor Clean Sheet MU
- Van Gaal Pastikan Rashford Fit untuk Semifinal FA
- Mourinho Janji Andalkan Marcus Rashford
- Banyak Kursi Kosong di Old Trafford, Ini Kata Van Gaal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Mourinho Jalin Kontak dengan MU
Liga Inggris 20 April 2016, 19:33 -
Marotta: Cavani Menarik untuk Juventus
Liga Italia 20 April 2016, 18:22 -
Guardiola Perintahkan City Buru Marquinhos
Liga Inggris 20 April 2016, 14:21 -
Carvalho: Mourinho Takkan Tertarik Gabung PSG
Liga Inggris 20 April 2016, 11:13 -
Barca Sanggup Bayar Mahal untuk Verratti
Liga Spanyol 20 April 2016, 09:04
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39