Neymar Bantah Punya Masalah Dengan Cavani dan Emery
Aga Deta | 11 November 2017 16:00
Bola.net - - Bintang PSG Neymar menegaskan bahwa dirinya tidak punya masalah dengan rekan setimnya Edinson Cavani maupun sang pelatih Unai Emery.
Neymar membuat sensasi dengan pindah ke PSG pada musim panas kemarin. Bintang Brasil itu meninggalkan Barcelona setelah klausul pelepasannya sebesar 222 juta euro ditebus.
Namun, setelah pindah ke Paris, Neymar dihantam cerita miring berseteru dengan rekan setimnya maupun sang pelatih. Namun, ia membantah kabar tersebut dan menyebut media Prancis telah mengarang berita yang tidak benar mengenai dirinya.
Mereka [media Prancis] membuat banyak cerita yang tidak benar, kata Neymar seperti dilansir Marca.
Saya tidak punya masalah dengan pelatih saya dan tidak dengan Cavani.
Paris sangat sempurna, saya baik-baik saja, sangat bahagia, termotivasi untuk menang bersama PSG dan menjadi pemain yang memberikan segalanya di lapangan untuk rekan setim saya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar: Liga Champions Lebih Penting dari Ballon d'Or
Liga Champions 10 November 2017, 23:02 -
PSG Dilarang Sombong di Liga Champions
Liga Champions 10 November 2017, 20:38 -
Jordi Alba: Barca Lebih Baik Tanpa Neymar
Liga Spanyol 10 November 2017, 17:09 -
Liga Inggris 10 November 2017, 14:55
-
Morata Ragu Neymar Pindah ke Real Madrid
Liga Spanyol 10 November 2017, 14:40
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39