Neymar Anggap Mbappe Sudah Berusia 30 Tahun
Asad Arifin | 28 September 2017 18:03
Bola.net - - Penyerang , Neymar mengaku sempat punya kesan bahwa rekan satu timnya, Kylian Mbappe seperti seorang pemain yang sudah berusia 30 tahun. Neymar pun mendukung Mbappe untuk meraih Ballon d'Or.
Neymar dan Mbappe sama-sama baru bergabung dengan PSG pada bursa transfer musim panas yang lalu. Neymar pindah dari Barcelona dengan transfer 222 juta euro. Sementara, Mbappe datang dari AS Monaco dengan 180 juta euro.
Mbappe? Saya punya perasaan bahwa ia sudah berusia 30 tahun. Dia sangat dewasa dan pemain yang lengkap, ucap Neymar dikutip dari Soccerway.
Mbappe, berusia 30 tahun? Tentu saja itu hanya kiasan dari Neymar. Pemain internasional Prancis tersebut masih amat muda, usainya baru 18 tahun. Tapi, ia punya talenta dan permainan yang matang di level tertinggi sepakbola Eropa.
Bahkan, Neymar tidak ragu menyebut jika Mbappe adalah salah satu kandidat kuat peraih Ballon d'Or di masa depan. Selain itu, pemain asal Brasil, menilai bahwa Mbappe adalah momok menakutkan bagi setiap pemain belakang.
Dia adalah pemain yang akan menjadi teror bagi para pemain belakang dan dia akan masuk dalam nominasi peraih Ballon d'Or, sambung Neymar.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prahara Neymar-Cavani Hanya Rekayasa Media
Liga Eropa Lain 27 September 2017, 22:31 -
PSG Bantah Ada 'Sogokan' Khusus untuk Cavani
Liga Eropa Lain 27 September 2017, 14:00 -
Bujuk Alexis Sanchez, PSG Beri Bonus Menggiurkan
Liga Inggris 27 September 2017, 12:50 -
Robben Ingatkan PSG: Uang Tak Bisa Hasilkan Gol
Liga Champions 27 September 2017, 09:30 -
Gagal ke Barca, Verratti Ogah Beri Komitmen ke PSG
Liga Eropa Lain 27 September 2017, 09:20
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39