Neuer Akui Idolakan Van Der Sar dan Lehmann
Editor Bolanet | 29 Mei 2015 01:39
- Kiper nomor satu Jerman, Manuel Neuer, mengaku bahwa dirinya mengidolakan Jens Lehmann, Edwin Van Der Sar dan juga Oliver Kahn.
Saat ini, Neuer berstatus sebagai salah satu kiper terbaik di dunia. Ia bermain dengan penuh percaya diri, penuh ketenangan dan kadang-kadang mampu membuat siapapun terkesima melihatnya kala ia berani keluar dari kotak penalti untuk membuat penyelamatan ataupun terlibat dalam permainan umpan dari kaki ke kaki.
Dalam wawancaranya bersama Squawka, kiper berusia 29 tahun itu ditanya, apakah ada sosok pemain yang ia idolakan saat dirinya masih menimba ilmu sebagai penjaga gawang dahulu. Penggawa Bayern Munchen ini pun langsung menyebut tiga nama.
Saya memiliki dua nama pemain idola. Lehmann selalu merupakan pahlawan bagi saya, karena ia pernah bermain bagi Schalke, dan ia juga merupakan tipe kiper revolusioner. Ia bermain sesuai dengan caranya sendiri, ungkap Neuer.
Ada pula Oliver Kahn, yang harus sangat Anda hormati atas semua yang telah ia raih. Dan saya juga sangat menyukai Van Der Sar, dan cara ia bermain, seru eks kiper Schalke ini. [initial]
(sqw/dim)
Saat ini, Neuer berstatus sebagai salah satu kiper terbaik di dunia. Ia bermain dengan penuh percaya diri, penuh ketenangan dan kadang-kadang mampu membuat siapapun terkesima melihatnya kala ia berani keluar dari kotak penalti untuk membuat penyelamatan ataupun terlibat dalam permainan umpan dari kaki ke kaki.
Dalam wawancaranya bersama Squawka, kiper berusia 29 tahun itu ditanya, apakah ada sosok pemain yang ia idolakan saat dirinya masih menimba ilmu sebagai penjaga gawang dahulu. Penggawa Bayern Munchen ini pun langsung menyebut tiga nama.
Saya memiliki dua nama pemain idola. Lehmann selalu merupakan pahlawan bagi saya, karena ia pernah bermain bagi Schalke, dan ia juga merupakan tipe kiper revolusioner. Ia bermain sesuai dengan caranya sendiri, ungkap Neuer.
Ada pula Oliver Kahn, yang harus sangat Anda hormati atas semua yang telah ia raih. Dan saya juga sangat menyukai Van Der Sar, dan cara ia bermain, seru eks kiper Schalke ini. [initial]
Baca Juga:
- Neuer Tolak Dibandingkan Dengan De Gea Atau Courtois
- Kalahkan Ronaldo, Neuer Sabet Penghargaan Atlet Terbaik
- Neuer: Diberondong Barcelona, Mustahil ke Final
- Neuer: Bayern Membanggakan
- Messi Bantah Usung Misi Dendam ke Neuer
- Messi: Neuer Kiper Bagus
- Kelincahan Kaki Nuer Buat Alves dan Suarez Frustrasi
- Neuer: Gol Pertama Messi 'Hadiah' Bayern
- Neuer: Dengan Messi, Neymar, & Suarez, Semua Bisa Terjadi
- Neuer: Trio MSN Barca Terbaik Dunia
- Neuer: Barca dan Bayern Saling Menghormati
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Bayern Butuh Pemain Seperti Griezmann'
Liga Eropa Lain 28 Mei 2015, 23:09 -
MU dan Barca Pernah Coba Datangkan Philipp Lahm
Liga Champions 28 Mei 2015, 22:14 -
De Bruyne Bisa Samai Level Eden Hazard
Liga Inggris 28 Mei 2015, 16:15 -
Bocoran Jersey Home Borussia Dortmund 2015-16
Open Play 28 Mei 2015, 15:51 -
'Gundogan Pasti Tinggalkan Dortmund'
Liga Spanyol 28 Mei 2015, 12:36
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39