Muller Sambut Kehadiran Hummels di Bayern
Editor Bolanet | 15 Juli 2016 03:52
10 April lalu, pihak Bayern dan Borussia Dortmund sama-sama mengumumkan bahwa mereka sudah mencapai kesepakatan terkait kepindahan palang pintu 27 tahun tersebut. Transfer itu akhirnya diresmikan pada 23 Mei. Namun Hummels baru akan pindah ke Allianz Arena secara resmi pada 1 Juli.
Sebelum gabung Bayern, Hummels menunaikan tugas bersama timnas lebih dahulu di ajang Euro 2016. Ia tampil solid bersama Panser dan hal itu membuat Muller senang.
Saya memberikan ucapan selamat kepadanya pada tanggal 1 Juli karena ia sudah resmi jadi pemain Bayern sekarang, tutur Muller seperti dilansir Soccerway.
Kami sempat bersenang-senang bersama. Segalanya sudah diputuskan sebelum Euro. Kami tak sabar lagi untuk segera bermain bersama.
Mats bermain dengan sangat bagus di Euro. Itu sangat positif bagi kami, serunya. [initial]
Baca Juga:
- Muller Akui Terkejut Dengan Kesuksesan Portugal
- Muller Kian Termotivasi Usai Gagal di Euro
- Banyak Pemain Cedera, Muller Pede Jerman Bekuk Prancis
- Muller: Semi Final, Tekanan Ada di Prancis
- Muller Berambisi Kawinkan Gelar Piala Dunia dan Euro
- Meski Puasa Gol, Muller Anti Galau
- Ini Cara Jerman Tangkal Prancis
- Muller Sebut Prancis Menang Karena Pertahanan Islandia Tak Solid
- Ambisi Besar Thomas Muller Akhiri Kemandulan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Tak Pernah Tawar Jonas Hector
Liga Spanyol 14 Juli 2016, 23:37 -
Mehdi Benatia Resmi Jalani Tes Medis di Juventus
Liga Italia 14 Juli 2016, 20:20 -
Liga Inggris 14 Juli 2016, 15:14
-
Bermasalah, Wolfsburg Bisa Lepas Draxler ke Arsenal
Liga Inggris 14 Juli 2016, 09:41 -
Benatia Segera Tes Medis di Juventus
Liga Italia 14 Juli 2016, 09:27
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bakal Korbankan 3 Pemain untuk Beli Striker Baru
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:19 -
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23