Mou Belum Tertarik Tukangi Timnas Portugal
Editor Bolanet | 14 Juni 2012 23:59
Nampaknya Mou masih belum tertarik untuk menukangi timnas Seleccao. Hal ini di jelaskan saat dia melawat ke Indonesia.
Saya tidak percaya apakah saya dapat menangani timnas yang hanya bermain setiap dua bulan dan turnamen setiap dua tahun, terang pelatih yang The Special One itu.
Menurutnya, dengan bermain yang sedikit atau dalam jarak waktu yang cukup lama akan membuatnya merasa tidak ada beban atau tekanan.
Saya perlu menghadapi tekanan yaitu dengan dua atau tiga pertandingan selama satu minggu, jelas pelatih 49 tahun itu. (stl/ctr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Busquets Ungkap Kunci Permainan Spanyol
Piala Eropa 13 Juni 2012, 23:30 -
Stekelenburg Optimis Kalahkan Jerman
Piala Eropa 13 Juni 2012, 23:13 -
Kiev Akan Perpanjang Kontrak Sheva
Liga Eropa Lain 13 Juni 2012, 23:00 -
'Mental Tanding Robben Bermasalah'
Piala Eropa 13 Juni 2012, 22:54 -
Capello: Inggris Pasti Bisa Lolos
Piala Eropa 13 Juni 2012, 22:30
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39