Monaco Ogah Jual Radamel Falcao
Editor Bolanet | 1 Juli 2016 09:09
Dalam sebuah wawancara dengan Canal Plus, Falcao, dan juga wakil presiden klub Ligue 1, Vadim Vasilyev, menjawab beberapa pertanyaan mengenai rencana tim menghadapi musim kompetisi berikutnya.
Selama dialog tersebut, Vasilyev mengkonfirmasi bahwa manajemen klub memutuskan untuk memberikan dukungan penuh pada Falcao dan menegaskan 'ide awal kami adalah tidak menjualnya', sekaligus memberikan kesempatan pada sang striker untuk kembali ke bentuk permainan terbaiknya.
Sementara menyambut kedatangannya ke Prancis, Falcao sendiri mengatakan: Saya merasa amat hebat dan saya sangat bahagia bisa kembali berlatih bersama Monaco. Saya berharap bisa tampil efisien dan mencetak sebanyak mungkin gol bersama tim musim ini.
Italia sebelumnya disebut sebagai pelabuhan yang potensial untuk pemain Kolombia, menyusul kabar yang mengatakan bahwa akan menjadikannya sebagai pengganti Gonzalo Higuain, yang menolak memperpanjang kontrak di San Paolo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Montella Optimis Bisa Bangkitkan Milan
Liga Italia 30 Juni 2016, 23:17 -
Montella Sudah Ngefans Milan Sejak Lama
Liga Italia 30 Juni 2016, 22:58 -
Milan Tak Akan Lepas De Sciglio
Liga Italia 30 Juni 2016, 22:31 -
Paredes Masuk Bidikan Montella
Liga Italia 30 Juni 2016, 18:02 -
AC Milan Bergeliat Incar Piotr Zielinski
Liga Italia 30 Juni 2016, 17:38
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40