Monaco Lumat Montpellier
Editor Bolanet | 19 Agustus 2013 00:57
Di Stade Louis II, Minggu (18/8), Monaco jauh lebih superior daripada sang tamu. Falcao membuka pesta timnya dengan eksekusi penalti di menit 18. Montpellier sempat menyamakan kedudukan lewat Victor Hugo Montano pada menit 24. Namun, berondongan tiga gol Riviere di menit 44, 57 dan 80 memaksa Montpellier, yang kehilangan Daniel Congre menit 64 akibat kartu merah, bertekuk lutut.
Hat-trick itu sendiri membuat Riviere, 23, mengoleksi tujuh gol dalam tujuh penampilannya melawan Montpellier di Ligue 1.
Sementara itu, juara bertahan masih akan menjamu Ajaccio pada Senin (19/8) pukul 2:00 dini hari nanti.
Hasil Ligue 1 (18 Agustus):
Monaco (Falcao 18-pen, Riviere 44, 57, 81) Montpellier (Montano 24)
Lorient (Aboubakar 39, Aliadiere 61) Nantes (Veigneau 17)
PSG v Ajaccio
Hasil Ligue 1 (16-17 Agustus):
Sochaux (Boudebouz 4-pen) Lyon (Benzia 35, Lacazette 43, Gourcuff 48)
Marseille (Gignac 16, Payet 67) Evian
Bastia (Bruno 76, Ba 79) Valenciennes
Nice (Cvitanich 20, Pied 51) Rennes (Nelson Oliveira 45+3)
Reims (Albæk 7, Glombard 67) Lille (Basa 88)
Saint-Etienne (Lemoine 52) Guingamp
Toulouse (Eden Ben Basat 45) Bordeaux (Diabate 43)
Klasemen sementara (main, menang, imbang, kalah, gol, kemasukan, poin)
Lyon 2 2 0 0 7 1 6
Monaco 2 2 0 0 6 1 6
Marseille 2 2 0 0 5 1 6
Saint-Etienne 2 2 0 0 2 0 6
Nantes 2 1 0 1 3 2 3
Valenciennes 2 1 0 1 3 2 3
Reims 2 1 0 1 3 3 3
Rennes 2 1 0 1 3 3 3
Bastia 2 1 0 1 2 2 3
Lille 2 1 0 1 2 2 3
Lorient 2 1 0 1 2 2 3
Nice 2 1 0 1 2 5 3
PSG 1 0 1 0 1 1 1
Sochaux 2 0 1 1 2 4 1
Bordeaux 2 0 1 1 1 3 1
Evian 2 0 1 1 1 3 1
Montpellier 2 0 1 1 2 5 1
Toulouse 2 0 1 1 1 4 1
Ajaccio 1 0 0 1 0 1 0
Guingamp 2 0 0 2 1 4 0. (afp/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Falcao Akan Dijual Oleh Monaco?
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2013, 15:30 -
Romero Tinggal Tes Medis di Monaco
Liga Italia 17 Agustus 2013, 06:29 -
Thiago Silva Akui Sempat Ragu Sebelum Gabung PSG
Liga Eropa Lain 16 Agustus 2013, 13:50 -
De Rossi: Sebentar Lagi Serie A Akan di Belakang Ligue 1
Liga Italia 14 Agustus 2013, 18:15 -
Ibra Berencana Habiskan Sisa Kontraknya di PSG
Liga Eropa Lain 14 Agustus 2013, 06:00
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10