Mbappe Dengan Senang Hati Sambut Griezmann di PSG
Rero Rivaldi | 13 November 2017 16:00
Bola.net - - Striker muda , Kylian Mbappe, mendukung langkah klubnya yang dikabarkan tertarik untuk menghadirkan penyerang Atletico Madrid, Antoine Griezmann.
Griezmann memang tak bisa menunjukkan permainan apik seperti yang ia pertontonkan di musim kompetisi sebelumnya. Namun penyerang Prancis itu tetap masuk dalam radar beberapa tim top Eropa menjelang dibukanya bursa transfer musim dingin.
PSG termasuk salah satu klub yang mendambakan jasa Griezmann, seiring misi tim Paris untuk kembali menjuarai Ligue 1 dan minimal masuk ke empat besar Liga Champions musim ini.
Berbicara pada Telefoot, Mbappe mengatakan bahwa ia akan dengan senang hati menerima jika mendapat kesempatan bermain bersama Griezmann di Parc des Princes.
Antoine Griezmann di PSG, apakah itu yang saya inginkan? Ya, tuturnya.
Kedua pemain tengah bergabung bersama di timnas Prancis, yang tengah bersiap untuk melakoni pertandingan uji coba melawan Jerman tengah pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar Ternyata Tak Akrab dengan Enrique di Barcelona
Liga Spanyol 11 November 2017, 23:20 -
Ini Alasan Neymar Menyesal Pindah ke PSG
Liga Eropa Lain 11 November 2017, 17:20 -
Neymar Sakit Hati Digosipkan Tidak Harmonis Dengan Emery
Liga Eropa Lain 11 November 2017, 16:20 -
Neymar Bantah Punya Masalah Dengan Cavani dan Emery
Liga Eropa Lain 11 November 2017, 16:00 -
Mau Sanchez, PSG Diminta Serahkan Draxler?
Liga Inggris 11 November 2017, 09:30
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39