Marseille Minta Maaf Pada PSG Atas Ulah Barton
Editor Bolanet | 4 April 2013 15:08
Sebelumnya, Les Parisiens mengancam bakal menindak ulah Barton, dan siap mengadakan tindakan yang dirasa perlu untuk menuntaskan masalah. Pasalnya, mereka menganggap ulah pemain 30 tahun itu tak lagi bisa diterima.
Akan tetapi, pihak klub persinggahan Barton tampaknya tidak ingin masalah kian memanjang. Mereka pun merilis surat permintaan maaf kepada media.
L'Olympique de Marseille dan Joey Barton ingin meminta maaf kepada Thiago Silva dan klubnya, atas statemen tidak berkenan yang diutarakan gelandang asal Inggris di media jejaring sosial beberapa saat kemarin.
Pagi ini, manajemen telah meminta Joey Barton untuk mengakhiri kontroversi yang melibatkan dirinya, dengan defender asal Brasil tersebut.
Joey Barton berjanji untuk segera menghentikan posting, berupa pernyataan yang bersifat penghinaan kepada Thiago Silva.
Kontroversi yang dilakukan Barton kali ini terbilang cukup panjang dan berurutan. Sebelumnya, ia tampak saling ejek dengan bintang Brasil, . Sedangkan Thiago mendadak datang, dan membela kompatriotnya.
Sejak saat itu, kedua pemain besar dari dua klub penguasa Ligue 1 tersebut terlibat perselisihan. (sw/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Striker Eropa Dengan Streak Terpanjang Musim ini
Editorial 2 April 2013, 15:50 -
Fiorentina Dekati Wonderkid Aubameyang
Liga Italia 29 Maret 2013, 15:13 -
Monaco Inginkan Mancini dan Disiapi 170 Juta Pounds
Liga Champions 29 Maret 2013, 12:30 -
Ancelotti Berharap Beckham Perpanjang Kontrak
Liga Eropa Lain 29 Maret 2013, 05:15 -
Jadwal TV : 30 Maret - 1 April 2013
Jadwal Televisi 28 Maret 2013, 11:03
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52 -
Capello: Juventus Ambil Risiko Besar Pecat Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:45 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23