Lucas Moura: Media Terlalu Mendesak Neymar
Editor Bolanet | 16 Mei 2013 14:35
Neymar, salah satu pemain yang kerap dibahas media-media dunia belakangan ini, terutama mengenai masa depan sang pemain. Tak main-main, tim sekaliber Barcelona FC, Real Madrid dan Bayern Munich terus dikaitkan bakal mendapatkan punggawa Tim Samba tersebut.
Selain itu ada juga opini yang beredar bahwa Neymar tak punya nyali untuk merasakan atmosfer kompetisi Eropa pada musim depan. Hal itu sangat disayangkan oleh Moura, menurutnya Neymar hanya ingin meneruskan karirnya di tanah kelahiran.
Topik tersebut sangatlah sensitif dan media terlalu mendesaknya. Saya yakin Neymar lelah menanggapi semua isu-isu negatif yang beredar. Saya tahu betul bahwa ia memiliki kebebasan untuk memilih. Dia berhak untuk itu, ujar Lucas Moura seperti dilansir L'Equipe.
Saya berpikir Neymar telah meraih level tertinggi di sepakbola, maka dari itulah ia berpikir bahwa hijrah ke Eropa tidak terlalu penting untuk saat ini, tandasnya.[initial]
Editorial - Pirlo dan 10 Jenius Berjenggot di Sepakbola
Editorial - Klub Inggris dan 11 Bintang yang Gagal Didapatkan (leq/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramos Gunakan Painkiller Demi Final Copa del Rey?
Liga Spanyol 15 Mei 2013, 20:09 -
Ancelotti Harus Bayar Jalan Keluarnya Sendiri
Liga Champions 15 Mei 2013, 17:10 -
Del Bosque: Casillas Bocah Madrid Yang Harus Dimaafkan
Liga Spanyol 15 Mei 2013, 16:10 -
Cesc Lega Barca Hindari Kejaran Madrid
Liga Spanyol 15 Mei 2013, 15:51 -
'Mourinho Merasa Dikhianati Oleh Pepe'
Liga Spanyol 15 Mei 2013, 15:15
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39