Lewandowski Ingin Beri Trofi Dortmund Sebelum Pindah
Editor Bolanet | 5 Februari 2014 22:01
- Robert Lewandowski rupanya tak ingin meninggalkan Borussia Dortmund dengan tangan hampa. Ia bertekad ingin memberikan trofi bagi klubnya di musim ini sebelum pindah ke Bayern Munich musim panas mendatang.
BvB saat ini tertinggal 17 poin dari Bayern di ajang Bundesliga. Untuk ajang liga domestik nampak peluang untuk menjadi juara sangat tipis.
Namun Dortmund juga masih berpeluang memenangkan dua titel juara lainnya. Trofi Liga Champions dan DFB Pokal masih bisa mereka raih musim ini.
Saya ingin meninggalkan Borussia Dortmund dengan trofi di musim panas nanti. Tapi kami masih harus terus meningkatkan performa. Banyak pemain kami yang dibekap cedera, namun kami harus bermain sebagai sebuah tim, ungkap Lewi kepada Sport Bild.
Banyak orang yang mengira saya sudah kehilangan gairah bermain di Dortmund, tapi saya sudah membuktikan bahwa saaya masih antusias bermain di BvB. Saya ingin memberikan fans kado perpisahan yang indah, pungkasnya.[initial]
(bola/ada)
BvB saat ini tertinggal 17 poin dari Bayern di ajang Bundesliga. Untuk ajang liga domestik nampak peluang untuk menjadi juara sangat tipis.
Namun Dortmund juga masih berpeluang memenangkan dua titel juara lainnya. Trofi Liga Champions dan DFB Pokal masih bisa mereka raih musim ini.
Saya ingin meninggalkan Borussia Dortmund dengan trofi di musim panas nanti. Tapi kami masih harus terus meningkatkan performa. Banyak pemain kami yang dibekap cedera, namun kami harus bermain sebagai sebuah tim, ungkap Lewi kepada Sport Bild.
Banyak orang yang mengira saya sudah kehilangan gairah bermain di Dortmund, tapi saya sudah membuktikan bahwa saaya masih antusias bermain di BvB. Saya ingin memberikan fans kado perpisahan yang indah, pungkasnya.[initial]
(bola/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Klub Terboros di Bursa Musim Dingin 2013/14
Editorial 4 Februari 2014, 16:40 -
Beckenbauer: Guardiola Tak Tahu Cara Mainkan Gotze
Liga Eropa Lain 4 Februari 2014, 16:01 -
FIFA ingin Bangun 'Penjara' Khusus di Pinggir Lapangan
Piala Dunia 4 Februari 2014, 14:42 -
Dortmund: Dominasi Bayern 'Hancurkan' Bundesliga
Liga Eropa Lain 4 Februari 2014, 11:27 -
Liga Champions 4 Februari 2014, 07:54
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39