Lewandowski Desak Bayern Beli Pemain Baru
Rero Rivaldi | 18 Mei 2017 08:20
Bola.net - - Bintang Bayern Munchen, Robert Lewandowski, percaya bahwa tim Bundesliga akan mengeluarkan banyak uang untuk memperkuat tim musim depan, namun ia mengaku tidak tahu siapa yang harus mereka datangkan.
Tim asuhan Carlo Ancelotti memenangkan gelar Bundesliga untuk kelima kali beruntun di April, meski itu menjadi satu-satunya trofi yang diberikan manajer Italia di musim debutnya.
Die Roten sudah mendapatkan servis duo Hoffenheim, Niklas Sule dan Sebastian Rudy musim depan, namun Lewandowski - yang mencetak 43 gol musim ini - yakin bahwa Bayern akan menjalani musim panas yang sibuk.
Bukan tugas saya untuk membeli pemain baru, tutur Lewandowski di FFT.
Namun jelas Bayern membutuhkan pemain baru dan pertanyaannya siapa yang akan datang? Saya tidak tahu.
Saya tidak punya nama favorit. Tentu kami membutuhkan satu atau dua pemain baru. Di tiga posisi mungkin, namun itu bukan tugas saya. Kita akan lihat siapa yang datang. Itulah pertanyaannya. Bayern sekarang harus bekerja sedikit lebih keras.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Muller Ingin Bayern Lebih Rakus di Bursa Transfer
Liga Eropa Lain 17 Mei 2017, 20:45 -
Pelatih Nice Bakal Gantikan Tuchel di Dortmund
Liga Eropa Lain 17 Mei 2017, 15:33 -
Koscielny: Kolasinac Akan Bagus untuk Arsenal
Liga Inggris 17 Mei 2017, 11:30 -
Milan dan United Berebut Aubameyang
Liga Eropa Lain 17 Mei 2017, 09:10 -
Kimmich Disebut ke City, Bayern Marah Besar
Liga Eropa Lain 17 Mei 2017, 07:20
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40