Laurent Blanc Belum Pastikan PSG Akhiri Musim Sebagai Juara
Editor Bolanet | 4 Mei 2015 14:29
Akhir pekan kemarin, Zlatan Ibrahimovich cs mengantongi tiga poin setelah menekuk Nantes dengan skor 2-0. Dengan tambahan poin tersebut, PSG mengumpulkan 74 poin. Pasukan Blanc masih dibayang-bayangi Lyon di peringkat dua yang mengantongi 71 poin.
Unggul tiga poin dari posisi runner up, belum bisa memastikan PSG keluar sebagai juara. Oleh karena itu, juru taktik PSG meminta pasukannya tetap fokus untuk menjalani sisa pertandingan musim ini.
Saya tidak tahu (apakah PSG akan menjaga gelar juara), saya tidak memikirkan hal itu, ungkap Blanc kepada Canal Plus.
Secara keseluruhan, saya puas karena kami bermain bagus dan terus menjaga filosofi permainan, tegas pelatih PSG tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menuju Hattrick Ligue 1, PSG Dituntut Terus Mengeruk Tiga Poin
Liga Eropa Lain 30 April 2015, 00:24 -
Al-Khelaifi Bicara Masa Depan Empat Sosok Penting PSG
Liga Eropa Lain 28 April 2015, 17:01 -
Ancelotti Sulit Kembali ke PSG
Liga Spanyol 23 April 2015, 14:37 -
PSG Impikan Ditukangi Arsene Wenger
Liga Eropa Lain 23 April 2015, 12:29 -
Lawan Barca Perlu Skuat Hebat dan Keberuntungan
Liga Champions 22 April 2015, 12:19
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39