Lahm Tegaskan Tak Berminat Jadi Pelatih
Ari Prayoga | 19 Mei 2017 04:21
Bola.net - - Kapten Bayern Munchen, Philipp Lahm menegaskan bahwa dirinya tak berminat menjadi pelatih usai pensiun sebagai pemain di akhir musim ini.
Laga spieltag terakhir musim ini pada akhir pekan besok antara Bayern kontra Freiburg akan menjadi pertandingan terakhir bagi Lahm sebelum gantung sepatu.
Saya tak tahu apa yang akan terjadi dalam 10 tahun ke depan tapi untuk saat ini saya tak bisa membayangkan bahwa saya akan memiliki keinginan menjadi pelatih, ujar Lahm di laman resmi Bayern.
Berdiri di pinggir lapangan setiap hari dan memperhatikan detail kecil dari pertandingan, saya pikir itu bukanlah untuk saya, tegasnya.
Dalam 15 tahun kariernya sebagai pesepakbola, Lahm telah memenangkan berbagai gelar, mulai dari delapan gelar Bundesliga, enam DFB Pokal dan satu trofi Liga Champions.
Lahm juga menjadi kapten timnas Jerman saat mereka sukses menjuarai ajang Piala Dunia 2014 di Brasil sebelum lima hari berselang ia mengumumkan pensiun dari sepakbola internasional.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bayern dan Dortmund Luncurkan Jersey Baru Musim 2017/18
Liga Eropa Lain 18 Mei 2017, 17:07 -
Xabi Alonso Pendam Penyesalan di Liverpool dan Bayern
Liga Inggris 18 Mei 2017, 16:00 -
Milan Berambisi Datangkan Luka Modric
Liga Italia 18 Mei 2017, 15:40 -
Lewandowski Desak Bayern Beli Pemain Baru
Liga Eropa Lain 18 Mei 2017, 08:20 -
Kimmich Bantah Akan Gabung Manchester City
Liga Inggris 18 Mei 2017, 07:50
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40