Lahm: Kroos Pergi? Itulah Sepak Bola
Editor Bolanet | 15 September 2014 21:21
Hal tersebut terjadi karena Die Rotten disebut kekurangan kreativitas yang sebelumnya ada pada diri Kroos. Namun, kapten Philipp Lahm tak mempermasalahkan kepergian Kroos.
Saya tak sedih dengan kepergian Kroos, itulah sepak bola. Pemain datang dan pergi.
Saya sudah cukup lama di sini untuk tidak membiarkan penjualan pemain membuat saya sedih, meski Toni Kroos adalah pemain yang sangat bagus. tutur mantan kapten Jerman itu pada Kicker.
Kepergian Kroos membuat Bayern mendatangkan Xabi Alonso, meski gaya bermainnya berbeda.
Dengan Javi Martinez, Thiago dan Schweinsteiger yang dipastikan absen lama, kami membutuhkan Xabi Alonso. imbuh Lahm. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Kalah, Kroos dan Jese Tenang
Liga Spanyol 14 September 2014, 22:18 -
Coutinho Pede Liverpool Lolos ke 16 Besar UCL
Liga Champions 14 September 2014, 19:57 -
Balik ke MU, Ronaldo Tuntut 500 Ribu Pounds/Pekan
Liga Inggris 14 September 2014, 19:36 -
Lupakan Derby, Casillas Mulai Fokus Liga Champions
Liga Spanyol 14 September 2014, 13:22 -
Dicemooh Suporter, Casillas Beri Respon Positif
Liga Spanyol 14 September 2014, 12:56
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39