Kurang dari 70 Juta, PSG Tak Bakal Lepas Cavani
Editor Bolanet | 16 Juli 2014 13:18
Meski tampil lumayan bagus di musim pertamanya di Ligue 1, Cavani disebut tak bahagia berada di Paris. Pasalnya, ia tak mendapat peran di posisi favoritnya, yakni sebagai penyerang tengah.
Hal tersebut ditengarai menjadi salah satu penyebab utama Cavani bakal hengkang dari PSG musim panas ini, menurut Laurens.
Cavani tidak senang dengan situasinya di PSG. Ia ingin bermain di posisi yang ia inginkan, namun sudah jelas bahwa PSG akan selalu memilih Zlatan Ibrahimovic. Ia tidak ingin bertahan, begitu juga dengan saudaranya - yang juga bertindak sebagai agen, tutur Laurens.
Ia sudah berbicara dengan Chelsea dan Manchester United, yang sudah pernah berbicara dengannya Januari lalu. Namun jika PSG ingin menjualnya, maka mungkin mereka tidak akan melepasnya dengan harga kurang dari 70 juta euro, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diego Costa Ingin Bersaing Sehat Dengan Torres
Liga Inggris 15 Juli 2014, 23:54 -
Piala Dunia 15 Juli 2014, 23:33
-
Diego Costa Resmi Milik Chelsea
Liga Inggris 15 Juli 2014, 23:22 -
Chelsea Tawarkan Mikel ke Klub-klub Serie A
Liga Inggris 15 Juli 2014, 22:58 -
Besiktas Konfirmasi Sedikit Lagi Dapatkan Demba Ba
Liga Eropa Lain 15 Juli 2014, 21:23
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23