Klub Prancis Ini Tolak Ronaldo, Sekarang Hanya Bisa Menyesal
Rero Rivaldi | 19 September 2017 12:20
Bola.net - - Siapa sangka bahwa megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, dulunya pernah mendapat penolakan dari tim raksasa Prancis, Olympique .
Hal tersebut menurut pengakuan dari Tony Vairelles, penyerang yang dulu pernah membela Prancis.
Ia mengungkap bahwa Lyon pernah mendapat kesempatan merekrut pemain Portugal tersebut, sebelum ia akhirnya merapat ke Manchester United.
Sporting mengajukan opsi pertukaran Ronaldo dan pemain lain, yang datang ke Lyon sebagai pemain pinjaman, agar saya bisa bergabung dengan Sporting, tutur Vairelles menurut Sportsmole.
Kejadiannya di tahun 2002. Dia saat itu masih muda, mungkin sekitar 17 tahun.
Dan pasti sekarang ada seseorang di Lyon yang amat menyesali keputusan penolakan tersebut. Memang seperti itu yang terjadi. Itu bagaikan sebuah kisah yang lucu.
Ronaldo sendiri kini sudah menjelma sebagai salah satu pemain terbaik dunia. Dari sekian banyak prestasi yang sudah ia raih, pemain asal Madeira itu sudah mengoleksi empat trofi Ballon d'Or, memenangkan dua edisi Liga Champions terakhir bersama Madrid, dan menjuarai Euro 2016 bersama Portugal.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joaquin: Tidak Perlu Takut Pada Real Madrid
Liga Spanyol 18 September 2017, 21:44 -
Pemain-pemain Madrid Tak Inginkan Kehadiran Sanchez
Liga Spanyol 18 September 2017, 21:21 -
Borja Mayoral Siap Bersaing untuk Posisi Inti di Madrid
Liga Spanyol 18 September 2017, 17:44 -
Zidane: Real Madrid Kembali ke Jalur
Liga Spanyol 18 September 2017, 14:06 -
Aymeric Laporte Memantik 'Clasico' di Mercado
Liga Spanyol 18 September 2017, 13:40
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39