Jalani Laga ke-1000, Casillas Telan Kekalahan
Ari Prayoga | 3 April 2018 07:48
Bola.net - - Penjaga gawang veteran Iker Casillas mencatat milestone dengan memainkan laga ke-1000 sepanjang karier sepakbola profesionalnya kala Porto menghadapi Belenenses, Selasa (3/4) dini hari tadi. Sayang laga ini berakhir dengan kekalahan.
Sejak menjalani debut bagi Real Madrid pada 1999 silam, Casillas menorehkan berbagai catatan manis hingga akhirnya mencapai laga ke-1000. Sayang dalam lawatan ke markas Belenenses, Porto menyerah dua gol tanpa balas.
Kekalahan ini membuat Porto gagal menggeser Benfica dari puncak klasemen. Porto kini masih memiliki poin 70, tertinggal satu angka dari sang pemuncak.
Sebelum hengkang ke Porto, Casillas menjalani 725 laga bersama Madrid dengan mempersembahkan lima gelar La liga dan tiga trofi Liga Champions.
Selain itu, Casillas juga sempat mempersembahkan dua gelar Piala Eropa dan satyu trofi Piala Dunia bersama timnas Spanyol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Derby Madrid dan Perebutan Posisi di Bawah Barcelona
Liga Spanyol 2 April 2018, 23:07 -
Cedera, Nacho Bakal Absen Pada Dua Laga Kontra Juve
Liga Spanyol 2 April 2018, 20:03 -
Buffon Lebih Senang Hadapi Madrid Dalam Dua Leg
Liga Champions 2 April 2018, 19:49 -
Final UCL 2017, Buffon Akui Juve Salah Karena Kepedean
Liga Champions 2 April 2018, 19:29 -
Termasuk Nacho, Real Madrid Boyong Semua Pemain ke Turin
Liga Champions 2 April 2018, 19:07
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40