Ingin Witsel? Silahkan Ajukan Klausul 100 Juta Euro
Editor Bolanet | 31 Agustus 2015 17:33
Melalui harian Rusia, TASS, pihak klub menyatakan bahwa Witsel masih berstatus sebagai pemain mereka. Pemain asal Belgia itu masih pemain Zenit, bagi yang ingin memboyongnya kami telah memasang bandrol pelepasan dengan jumlah 100 juta Euro, tulis pernyataan tersebut.
Sejumlah klub peminat seperti Tottenham, AC Milan dan Juventus memang dikabarkan tertarik untuk memboyong gelandang 26 tahun itu dari Rusia. Hal tersebut terkuak seiringan dengan munculnya rumor yang menyatakan bahwa Witsel berniat untuk pergi dari Rusia.
Namun, dengan dirilisnya klausul tersebut, maka bisa dipastikan sejumlah klub yang telah mengaku tertarik mendatangkannya terpaksa mundur dari perburuan.[initial]
(tass/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Digoda Milan & Juve, Witsel Ingin Tinggalkan Rusia
Liga Italia 27 Agustus 2015, 19:09 -
Juventus Beri Kado Allegri Witsel atau Draxler
Liga Italia 27 Agustus 2015, 09:21 -
Juventus Dekati Axel Witsel lagi
Liga Champions 26 Agustus 2015, 07:08 -
Romagnoli Beres, Milan Kini Fokus Kejar Axel Witsel
Liga Italia 12 Agustus 2015, 18:23 -
Witsel Incaran Juventus dan Milan Dibanderol 30 Juta Euro
Liga Italia 10 Agustus 2015, 13:46
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39