Ibrahimovic: PSG Istimewa dan Akan Saya Rindukan
Editor Bolanet | 23 Mei 2016 10:30
Usai sudah perjalanan karir Ibrahimovic bersama Les Parisiens. Laga final Piala Prancis melawan Marseille akhir pekan lalu menjadi laga terakhir Ibrahimovic di sana.
Perpisahan Ibrahimovic sendiri berjalan sempurna karena PSG menang 4-2 atas Marseille. Kemenangan itu melengkapi trofi domestik PSG menjadi tiga musim ini setelah sebelumnya meraih trofi Ligue 1 dan Piala Liga.
PSG merupakan tim yang sangat istimewa. Apa yang telah kami lakukan dalam tiga tahun terakhir begitu luar biasa. Saya akan merindukan klub ini, ujarnya.
Saya menjalani salah satu musim terbaik saya. Saya telah mencetak 50 gol di usia 34 tahun, tapi saya masih pemanasan! tandasnya.
Sebagai informasi, musim ini Ibrahimovic memang sukses mencetak 50 gol dari 51 penampilan. Catatan itu membuatnya tercatat mencetak 156 gol dan 61 assist dalam 180 pertandingan bersama PSG.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Barca, Neymar Tolak Tawaran Menggiurkan PSG
Liga Spanyol 21 Mei 2016, 19:20 -
Diintip PSG, Martial Mengaku Bahagia di MU
Liga Inggris 21 Mei 2016, 18:40 -
Neymar Masih Pertimbangkan Tawaran MU, Madrid, dan PSG
Liga Spanyol 20 Mei 2016, 14:59 -
Dianggap Mustahil ke MLS, Ibrahimovic Condong ke MU
Liga Inggris 20 Mei 2016, 10:29 -
Chelsea, Real Madrid, Barca dan PSG, Klub Impian Lucas Lima
Liga Inggris 20 Mei 2016, 09:20
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39