Hodgson: 50 Juta untuk David Luiz? Gila!

Editor Bolanet | 1 Oktober 2014 12:02
Hodgson: 50 Juta untuk David Luiz? Gila!
David Luiz. (c) AFP
- David Luiz memancing perdebatan menyusul transfernya ke di musim panas ini dan Roy Hodgson rupanya termasuk dalam salah satu pihak yang tidak setuju dengan hal tersebut.

Pemain asal Brasil itu menjadi bek termahal di muka bumi di musim panas ini, usai kubu Paris setuju membayar senilai 50 juta pounds untuk mendapatkannya dari .

Dalam sebuah pertemuan yang diikuti oleh Hodgson, presiden PSG, Nasser Al Khelaifi, dan manajer Laurent Blanc di Piala Dunia 2014 silam, arsitek Inggris mengungkapkan keheranannya.

Namun bagaimana bisa klub anda tertarik pada David Luiz? Ia membuat setidaknya satu kesalahan akibat kurang konsentrasi dalam satu pertandingan! 50 juta poundsterling adalah harga yang gila, tutur Hodgson, menurut laporan L'Equipe.

Luiz sendiri mencetak satu gol dini hari tadi untuk membantu timnya menang 3-2 atas di Liga Champions. [initial]

 (equ/rer)