Heynckes Sarankan Bayern Membeli Isco
Editor Bolanet | 18 Juni 2013 16:25
Siapa yang harus Bayern rekrut? Ada beberapa pemain menarik di luar sana, salah satunya adalah Isco. Dia memiliki skill yang berkelas sebagai gelandang, ungkap Heynckes kepada Kicker.
Isco saat ini terikat kontrak hingga 2015 dan memiliki buy-out clause sebesar 35 juta Euro. Saat ini Manchester City dan Real Madrid dikabarkan berada dalam posisi terdepan dalam perburuan Isco.
Sejauh ini, Bayern yang musim lalu nyaris tak terhentikan dan meraih treble winners cukup pasif di bursa transfer. Mereka baru mendatangkan Mario Gotze dari Borussia Dortmund dan juga Jan Kirchhoff dari Mainz.
Heynckes sendiri usai mengantar Bayern menjuarai tiga gelar memutuskan pensiun dari dunia kepelatihan. Posisinya digantikan oleh eks pelatih Barca, Josep Guardiola. [initial]
Baca Juga:
(kck/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Isco: Saya Memang Jadi Rebutan City dan Madrid
Liga Champions 17 Juni 2013, 19:30 -
Flashback: Jejak 6 Tim Kaya Baru Eropa di Musim Pertama Mereka
Editorial 17 Juni 2013, 18:00 -
Pemain Madrid di Spanyol U-21 Bergerilya Rayu Isco
Liga Spanyol 17 Juni 2013, 11:50 -
Insiden Typo Nama Pellegrini di Website Resmi Manchester City
Bolatainment 15 Juni 2013, 20:15 -
De Gea Dukung Isco Pindah ke Manchester City
Liga Inggris 15 Juni 2013, 14:05
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39