Heynckes Doakan Guardiola Sukses di Bayern
Editor Bolanet | 17 Juni 2013 11:01
Pada musim kemarin, jauh hari sebelum musim berakhir Jupp mendapati fakta tak nyaman dari para direksi Die Roten. Dia bakal digantikan oleh Josep Guardiola apa pun nanti hasilnya.
Namun pelatih senior itu menjawabnya dengan cara berkelas, ia menjadikan Bayern Munich sebagai klub Jerman pertama yang sanggup mengawinkan 3 gelar dalam semusim.
Dan kala kemarin ia pamitan, Jupp berucap Semoga Pep meraih lebih banyak kesuksesan daripada yang sudah saya raih di sini.
Saya akan tergetar jika Bayern kembali memenangi liga (Jerman) dan Liga Champions, kata Heynckes, yang meyakini bahwa dengan menunjuk Guardiola sebagai pelatih baru, Bayern telah memilih orang yang tepat untuk menangani raksasa Jerman itu.
Penunjukan mantan pelatih itu merupakan keputusan tepat untuk generasi yang akan datang, kata Heynckes.
Guardiola, yang memenangi 14 trofi bersama Barca, akan menjalankan sesi latihan pertamanya sejak pindah ke Munich pada 26 Juni setelah menghabiskan pekan pertamanya di kota Jerman itu untuk menyesuaikan diri.[initial] (kick/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jupp Heynckes Konfirmasi Pensiun dari Sepakbola
Liga Eropa Lain 16 Juni 2013, 17:30 -
Monchengladbach Ogah Tampung Bendtner
Liga Eropa Lain 15 Juni 2013, 05:00 -
Juventus, Roma & Leverkusen Berburu Ilicic
Liga Italia 15 Juni 2013, 03:03 -
Guardiola Diyakini Bakal Tingkatkan Kualitas Bayern
Liga Eropa Lain 15 Juni 2013, 03:00 -
Son Heung-Min Tolak Dortmund Demi Leverkusen
Liga Eropa Lain 15 Juni 2013, 02:00
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39