Henry: Ballon d'Or Harus Jatuh ke Pemain Prancis
Aga Deta | 10 November 2018 23:16
Bola.net - - Raphael Varane, Kylian Mbappe dan Antoine Griezmann masuk nominasi Ballon d’Or 2018. Oleh karena itu, pelatih AS Monaco Thierry Henry menilai gelar tersebut harus jatuh ke tangan pemain Prancis.
Gelandang Real Madrid Luka Modric adalah favorit kuat untuk memenangkan penghargaan tersebut. Modric berhasil mengalahkan Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo dalam penghargaan pemain terbaik versi FIFA dan UEFA.
Namun, Prancis mampu mengalahkan Modric dengan timnas Kroasia di final Piala Dunia 2018. Henry merasa pemain Les Bleus harus meraih gelar Ballon d’Or tahun ini.
Akan tetapi, Henry menganggap gelandang Chelsea Eden Hazard juga pantas mendapatkannya. Henry pernah melatih winger Belgia tersebut selama Piala Dunia.
Komentar Henry
“Saya pikir akan memalukan jika pemain Prancis tak meraih Ballon d’Or, terlepas dari Eden Hazard karena dia luar biasa di tiap laga Piala Dunia, bertahan dan menyerang,” kata Henry kepada Sky Sports.
“Tapi logikanya pemain Prancis harus menang. Kenapa bukan Varane? Dia juara Liga Champions, dia sangat kuat.
“Di sana ada alien Kylian Mbappe dan juga Antoine Griezmann. Tapi saya juga bisa sebut pemain-pemain lain."
Video Pilihan
Video jadwal La Liga 2018-2019 pekan ke-12. Real Madrid bertandang ke markas Celta Vigo, Barcelona ditantang Real Betis.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Dia Penerus Cristiano Ronaldo dan Thierry Henry Versi Redknapp
Liga Inggris 5 November 2018, 11:00 -
3 Pemain Arsenal Yang Bisa Diboyong Thierry Henry ke AS Monaco
Editorial 31 Oktober 2018, 15:39 -
Kalah di Laga Debut, Henry Ambil Sisi Positif
Liga Eropa Lain 21 Oktober 2018, 20:54 -
Debut Thierry Henry Latih Monaco Berakhir Pahit
Liga Eropa Lain 21 Oktober 2018, 11:47 -
Usai Didier Drogba, Romelu Lukaku Kini Bidik Rekor Thierry Henry
Liga Inggris 19 Oktober 2018, 20:20
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39