Hazard Incar Atletico Untuk Dapat Trofi Pertama
Editor Bolanet | 29 Agustus 2012 20:30
Hazard berpeluang merengkuh trofi pertamanya bersama The Blues saat berhadapan dengan Atletico Madrid di ajang Piala Super Eropa. Hazard gagal mengantarkan Chelsea mendapatkan trofi Community Shield.
Atletico adalah tim hebat dengan pemain-pemain berkualitas. Saya berharap bisa bermain bagus dan menang. Saya ingin memenangkan trofi pertama saya bersama Chelsea. Namun saya tahu bahwa pertandingan nanti tak akan mudah, ucap hazard.
Bukan hanya pertandingan itu nanti saja yang akan berat. Berebut tempat di sektor tengah Chelsea juga bukan perkara gampang. Lini tengah Chelsea telah dihuni oleh pemain-pemain dengan reputasi hebat.
Hazard menyebutkan bahwa dirinya tak datang ke Chelsea untuk menjadi seorang bintang. Tujuan utamanya adalah bermain bersama tim dan membantu tim untuk bisa meraih juara. Namun dia tak memungkiri bahwa dirinya ingin bermain di sebanyak mungkin pertandingan The Blues. (uefa/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard Mengaku Kerasan di Chelsea
Liga Inggris 28 Agustus 2012, 21:00 -
Chelsea Patok £25 Juta Untuk Sturridge
Liga Inggris 28 Agustus 2012, 14:30 -
Cech Waspadai Kekuatan Baru Atletico Madrid
Liga Champions 28 Agustus 2012, 13:01 -
Moses Siap Buktikan Kemampuan di Chelsea
Liga Inggris 28 Agustus 2012, 12:50 -
Jadwal TV : 29 Agustus - 3 September 2012
Jadwal Televisi 28 Agustus 2012, 11:53
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39