Guardiola Tahu Penyebab Ribery Tampil di Bawah Standar
Editor Bolanet | 26 April 2014 01:06
Winger asal Prancis tersebut menjadi salah satu andalan Bayern dalam beberapa tahun belakangan. Namun, kini ia tengah berjuang untuk bisa kembali ke top form-nya setelah mengalami cedera otot pada awal tahun ini.
Guardiola pun mengatakan bahwa ia sudah sudah mengetahui apa masalah Ribery dan berusaha untuk membantu pemain berusia 31 tahun itu untuk segera bangkit kembali.
Ini adalah masalah yang harus segera dicarikan solusinya oleh pelatih. Saya harus mendukungnya dan berdiskusi dengannya tiap hari, ujar pelatih asal Spanyol itu seperti dilansir FourFourTwo.
Dia selalu berjuang untuk timnya.Masalah yang ia alami tak berasal dari kakinya, tapi dari dalam kepalanya, cetus Pep. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Madrid Sebut Guardiola Punya Aura Pelatih Sejak Masih Aktif Bermain
Liga Champions 25 April 2014, 11:25 -
Dikalahkan Ronaldo, Ribery Makin Loyo
Liga Champions 25 April 2014, 10:46 -
Dicadangkan Guardiola, Muller Tak Senang
Liga Champions 25 April 2014, 10:34 -
Klopp Akui Belum Terima Tawaran Dari United
Liga Champions 25 April 2014, 00:35 -
Dekati Mandzukic, Juve Diusir Bayern
Liga Champions 24 April 2014, 15:51
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23