Gotze: Saya Masih 95 Persen
Editor Bolanet | 29 Oktober 2013 04:55
- Kendati telah mencetak gol pertama bagi Bayern Munich di laga kompetitif saat mengalahkan Herta Berlin (26/10/13), Mario Gotze mengaku belum berada dalam kondisi terbaik.
Setelah membelot dari Borussia Dortmund di awal musim panas, kiprah Gotze bersama The Bavarians sedikit terhambat, usai mengalami cedera engkel ketika menghadapi di ajang Piala Super Eropa.
Kini masalah tersebut sedikit mereda, dan perlahan tapi pasti kondisi Gotze terus membaik. Bahkan ia berkontribusi satu gol atas kemenangan 3-2 Bayern atas Herta Berlin.
Saya masih 95 persen -- dan saya merasa siap jika diminta untuk bermain selama 90 menit penuh di pertandingan selanjutnya. Bermain selama 70 menit (saat menghadapi Herta Berlin) sangat penting bagi saya, dan tentunya saya ingin segera fit 100 persen, ujar Gotze kepada Sport Bild.
Gol yang saya ciptakan ke gawang Berlin sangat penting bagi tim, yang membuat istimewa, saya mencetak gol di menit-menit akhir. Jujur, saya sedikit tidak menduga bisa mencetak gol di pertandingan tersebut, pungkas Gotze. (bild/rdt)
Setelah membelot dari Borussia Dortmund di awal musim panas, kiprah Gotze bersama The Bavarians sedikit terhambat, usai mengalami cedera engkel ketika menghadapi di ajang Piala Super Eropa.
Kini masalah tersebut sedikit mereda, dan perlahan tapi pasti kondisi Gotze terus membaik. Bahkan ia berkontribusi satu gol atas kemenangan 3-2 Bayern atas Herta Berlin.
Saya masih 95 persen -- dan saya merasa siap jika diminta untuk bermain selama 90 menit penuh di pertandingan selanjutnya. Bermain selama 70 menit (saat menghadapi Herta Berlin) sangat penting bagi saya, dan tentunya saya ingin segera fit 100 persen, ujar Gotze kepada Sport Bild.
Gol yang saya ciptakan ke gawang Berlin sangat penting bagi tim, yang membuat istimewa, saya mencetak gol di menit-menit akhir. Jujur, saya sedikit tidak menduga bisa mencetak gol di pertandingan tersebut, pungkas Gotze. (bild/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramires Bantah Rumor Bakal Gabung Real Madrid
Liga Inggris 28 Oktober 2013, 21:21 -
Petit Peringatkan Wenger Soal Mind Games Mourinho
Liga Inggris 28 Oktober 2013, 20:01 -
Premier League Team of The Week (Pekan Ke-9)
Editorial 28 Oktober 2013, 17:47 -
Jelang Bentrok, Mourinho 'Gelitik' Wenger
Liga Inggris 28 Oktober 2013, 15:13 -
Rayakan Gol Torres, Mourinho Malah Bingung Cari Putranya
Liga Inggris 28 Oktober 2013, 15:12
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39