Gotze: Bayern Munich Sempat Gugup Lawan Hamburg

Editor Bolanet | 15 Desember 2013 21:13
Gotze: Bayern Munich Sempat Gugup Lawan Hamburg
Mario Gotze (c) AFP
- Walaupun mengantongi tiga poin dari , mengakui bahwa timnya sempat merasakan gugup saat melakoni pertandingan kontra Hamburg tadi malam (14/12). Gotze juga berhasil mencetak gol dalam pertandingan tersebut.

Tidak mudah saat melawan Hamburg yang bertahan sangat dalam. Gol pembuka sangatlah penting bagi kami, imbuh Gotze

Kami cukup gugup dengan gol mereka, saya pikir kami bisa cukup senang dengan hasil tersebut, ujarnya.

Setelah berhasil mengantongi kemenangan, Gotze cs langsung mempersiapkan tim untuk berlaga di Piala Dunia antar klub yang diadakan di Maroko. akan berhadapan dengan Guangzhou Evergrande wakil dari China. [initial]



  (sky/han)