Gladbach Yakin Bisa Miliki Bek Muda Chelsea
Editor Bolanet | 24 Oktober 2016 23:54
Christensen sudah dua musim ini membela Gladbach dengan status pinjaman. Penampilan pemain berusia 20 tahun ini yang cukup memukau membuatnya sangat diinginkan untuk bertahan secara permanen. Namun, Chelsea juga tak serta merta akan melepasnya.
Ini akan menjadi tugas yang sulit tapi saya berharap bahwa kita bisa melakukannya. Kami mungkin tidak akan membelinya tetapi ada cara lain. Meski nantinya hanya dua tahun [masa peminjaman], ini akan menjadi cerita yang bagus, buka Eberl kepada Sky.
Dia pemain top. Chelsea sudah memperlakukan pemain muda mereka dengan baik dengan meminjamkan ke klub lain, sambungnya.
Christensen sendiri sempat mengatakan kepada Eberl bahwa punya ambisi yang besar untuk kembali ke London. Namun, ia hanya ingin kembali jika mendapatkan jaminan bermain secara reguler.
Christensen mengatakan 'jika bisa bermain, saya akan kembali ke Chelsea'. Dia akan menjadi pemain kelas dunia. Chelsea tidak akan menjualnya ke Barcelona atau ke Bayern. Jadi, masih ada cara lain untuk mendapatkannya, tukas Eberl. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gladbach Yakin Bisa Miliki Bek Muda Chelsea
Liga Eropa Lain 24 Oktober 2016, 23:54 -
Juve Kembali Dikabarkan Incar Oscar
Liga Italia 24 Oktober 2016, 23:31 -
Mourinho Belum Temukan Komposisi Terbaiknya
Liga Inggris 24 Oktober 2016, 22:45 -
Diego Costa Harus Dilawan Dengan Cerdas
Liga Inggris 24 Oktober 2016, 22:26 -
Usai Dibabat Chelsea, Mata Minta MU Segera Fokus ke Laga Berikutnya
Liga Inggris 24 Oktober 2016, 22:08
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39