Gantikan Dembele, Dortmund Resmi Gaet Yarmolenko
Ari Prayoga | 29 Agustus 2017 00:22
Bola.net - - Raksasa Bundesliga, Borussia Dortmund langsung mendapat pengganti Ousmane Dembele usai meresmikan perekrutan Andriy Yarmolenko dari Dynamo Kyiv.
Lewat laman resmi mereka, Dortmund menyebut Yarmolenko diikat kontrak selama empat tahun atau hingga 30 Juni 2021 mendatang.
Meski tak disebutkan, akan tetapi media-media Jerman menyebut Dortmund harus merogoh kocek senilai 25 juta euro untuk menggaet Yarmolenko.
Di Dortmund, Yarmolenko diplot sebagai pengganti Dembele yang baru saja dilepas ke Barcelona dengan nilai transfer fantastis mencapai 105 juta euro plus bonus.
Saya sangat senang Dynamo Kyiv mengizinkan saya untuk memenuhi impian saya bermain di klub besar Eropa, ujar Yarmolenko usai resmi berseragam Dortmund.
Saya akan bekerja keras di setiap sesi latihan untuk membantu Dortmund mencapai level tertinggi, yang selalu menjadi prioritas teratas saya, lanjut pemain 27 tahun itu.
Yarmolenko bakal mengenakan jersey Dortmund bernomor punggung sembilan yang musim lalu dikenakan bintang muda Emre Mor.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dortmund Akan Coba Tawar Mesut Ozil
Liga Inggris 28 Agustus 2017, 15:00 -
Sahin Relakan Kepergian Dembele ke Barcelona
Liga Spanyol 28 Agustus 2017, 08:00 -
Muller Mulai Pesimis Dengan Masa Depannya di Bayern
Liga Eropa Lain 27 Agustus 2017, 13:30 -
Ronaldo Sebutkan Pemain yang Bisa Jadi Penerusnya
Liga Inggris 27 Agustus 2017, 03:00 -
Ancelotti Beri Lampu Hijau Sanches Untuk Pergi
Liga Eropa Lain 26 Agustus 2017, 16:20
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23