Falcao: Kegagalan di Premier League Buat Saya Kuat
Editor Bolanet | 20 Juli 2016 07:09
Pemain Kolombia bergabung dengan kubu Stade Louis II di musim 13/14 sebagai salah satu striker tertajam dunia. Namun demikian, ia mengalami cedera ligamen di Januari 2014 dan absen di Piala Dunia Brasil.
Sebelum akhirnya kembali ke Monaco musim ini, Falcao sempat menjalani dua musim yang buruk bersama Manchester United dan Chelsea.
Namun belum lama ini, ia mengatakan pada laman resmi klub: Pengalaman saya di Inggris memang sulit, namun hal tersebut banyak membantu saya sebagai pemain dan juga sebagai pribadi.
Saya berharap apa yang saya pelajari akan bisa membantu saya, di Monaco. Saya amat bahagia bisa bermain lagi di Monaco.
Menarik melihat bagaimana tim berkembang dari laga ke laga. Saya merasa amat bagus. Satu-satunya yang saya butuhkan adalah akumulasi permainan dan juga waktu bermain. Dengan permainan, tubuh saya akan semakin beradaptasi dengan ritme kompetisi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte: Zouma Masih Butuh Waktu Setelah Cedera
Liga Inggris 19 Juli 2016, 20:33 -
Conte Pastikan Diego Costa Tetap Pemain Chelsea
Liga Inggris 19 Juli 2016, 19:46 -
Agen Diego Lopez Konfirmasi Ketertarikan Chelsea
Liga Inggris 19 Juli 2016, 19:16 -
Kante Sudah, Chelsea Kini Ingin Boyong Marco Parolo
Liga Inggris 19 Juli 2016, 19:00 -
Loic Remy Akan Buka Lembaran Baru di Chelsea
Liga Inggris 19 Juli 2016, 17:42
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39