Drogba Yakin Neymar Bisa Rebut Ballon d'Or
Richard Andreas | 21 Maret 2018 10:45
Bola.net - - Legenda Chelsea, Didier Drogba meyakini bahwa pesepak bola berkelas dunia seperti Neymar tidak perlu pindah ke Real Madrid untuk merebut penghargaan Ballon d'Or. Sebab, Drogba menyebut PSG sudah merupakan klub yang tepat untuk memompa talenta Neymar.
Dikatakannya, kualitas Neymar nanti yang akan berbicara lebih banyak. Terlepas dari klub manapun yang dibelanya, Neymar pasti mampu tampil gemilang dan mencuri perhatian seluruh penikmat sepak bola.
Dia memiliki kualitas untuk merebut Ballon d'Or di PSG, dia punya determinasi itu, jelas Drogba dikutip dari goal.
Kehadiran Neymar di PSG telah membuat banyak perubahan, saya yakin dia mampu melakukannya.
Kendati terus dikaitkan dengan Real Madrid, Drogba menilai Neymar harus memikirkan lebih lanjut sebelum membuat keputusan.
Memang benar jalan Neymar menuju Ballon d'Or akan lebih mudah jika dia bergabung dengan Madrid, namun Drogba menilai Neymar akan sangat senang jika mampu melakukannya di PSG.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saingi MU, Fred Juga Masuk Radar PSG
Liga Inggris 20 Maret 2018, 15:59 -
3 Raksasa Ini Siap Tebus Banderol Selangit Salah
Liga Inggris 20 Maret 2018, 14:38 -
PSG Siap Bahas Transfer Neymar ke Real Madrid
Liga Spanyol 20 Maret 2018, 14:35 -
Pogba Berharap Main Bareng Neymar
Liga Eropa Lain 20 Maret 2018, 13:00 -
Verratti Klaim Messi Selalu Dikasihani Wasit
Liga Champions 20 Maret 2018, 11:40
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39