Draxler: Neymar Layak Diistimewakan
Rero Rivaldi | 15 November 2017 15:20
Bola.net - - Julian Draxler membela rekannya di , , dan berkeras bahwa pemain bintang Brasil layak mendapat perlakuan istimewa.
Neymar sering mendapat kritik belakangan ini, usai beredar laporan yang mengatakan ia bentrok dengan Edinson Cavani dan manajer Unai Emery, serta mempertimbangkan hengkang dari Paris.
Pemain Brasil lantas menjelaskan semuanya dalam sebuah konferensi pers pekan lalu, sembari berurai air mata.
Draxler lantas belum lama ini membela rekan seklubnya dan percaya bahwa sang bintang memang layak mendapat perlakuan istimewa.
Ada cerita soal penalti dengan Edinson, yang sebenarnya sudah selesai dalam satu atau dua hari, tutur Draxler di Metro.
Namun demikian, semua orang terus membicarakannya selama empat atau lima pekan. Saya percaya ini adalah bagian dari hidup seorang bintang seperti Neymar. Banyak fitnah ditujukan padanya. Dia masih muda, dia menghormati orang lain, dia tahu peran pentingnya di tim.
Oleh karena itu, dia layak mendapat beberapa keistimewaan. Mungkin dia memang memintanya, saya tidak tahu. Namun demikian, pemain seperti dia berhak melakukan itu. Pemain lain tidak marah atau iri dengannya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Griezmann Bermimpi Main Bareng Neymar dan Mbappe
Liga Spanyol 14 November 2017, 11:10 -
Toni Kroos Lebih Pilih Pulang Kampung Daripada ke PSG
Liga Eropa Lain 14 November 2017, 00:33 -
Mbappe Dengan Senang Hati Sambut Griezmann di PSG
Liga Eropa Lain 13 November 2017, 16:00 -
Silva: Ayah Neymar Bilang Akan Bertahan di Barcelona
Liga Spanyol 13 November 2017, 15:40 -
Sangar! Neymar dkk Jadi Anggota Justice League
Bolatainment 13 November 2017, 14:50
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39