Dortmund Resmi Dapatkan Ciro Immobile
Editor Bolanet | 3 Juni 2014 03:20
Immobile dikontrak selama lima tahun di Signal Iduna Park. Namun kedua klub sudah sepakat untuk tidak menyebutkan deal perpindahan pemain ini secara rinci.
Direktur olahraga klub Michael Zorc senang dengan kedatangan amunisi barunya tersebut. Ia mengatakan bahwa Immobile merupakan pemain yang sangat dibutuhkan oleh klub.
Kami mendapatkan Ciro immobile yang merupakan striker yang sudah membuktikan dirinya di liga top Eropa dengan catatan yang impresif. Kualitasnya yang luar biasa sangat sempurna dengan sosok yang dibutuhkan oeh Borussia Dortmund, ujar Zorc di situs resmi klub.
Perfoma Immobile di musim 2013-14 bersama Il Toro memang cukup impresif. Ia mencetak 22 gol di ajang Serie A yang membuatnya tercatat sebagai pencetak gol terbanyak liga.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Siapkan Nominal Tawaran Pembuka Untuk Bender
Liga Champions 2 Juni 2014, 15:12 -
Immobile Akui Dirinya Sudah Jadi Milik Dortmund
Liga Italia 1 Juni 2014, 06:45 -
Inilah Top XI Skuat Terbaik Eropa 2013-14 Versi CIES
Editorial 1 Juni 2014, 06:44 -
Kencingi Lobby Hotel, Grosskreutz Minta Maaf
Bolatainment 30 Mei 2014, 16:14 -
Menikah di Maroko, Guardiola Sewa Pesawat Pribadi
Bolatainment 30 Mei 2014, 15:45
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39