Ditawar Semahal Pogba, Aubameyang Siap Tinggalkan Dortmund
Editor Bolanet | 25 Agustus 2016 15:15
Aubameyang mengakui bahwa usaha Manchester United mendatangkan gelandang Prancis dari Juventus dengan nilai transfer lebih dari 100 juta euro bukan merupakan sebuah kejutan luar biasa.
Perkembangannya benar-benar luar biasa dan sulit untuk dihentikan. Sepakbola adalah olahraga nomor satu dunia, dan nilai yang dibayarkan benar-benar menggambarkan hal tersebut, tutur Aubameyang pada Bild.
Saya tidak tahu berapa nilai saya, mungkin nanti kita akan bisa melihatnya.
Saya takut bahwa saya nantinya bisa mengambil arah yang sama seperti yang diambil oleh Higuain (dengan nilai transfer 94 juta euro).
Bisnis terus bergerak dengan cepat dan lebih cepat, ada lebih banyak uang dan lebih banyak lagi yang masuk. Dan oleh karena itu, kontrak yang diberikan harusnya bisa memuaskan kedua belah pihak. [initial]
(bild/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casemiro Ditawar Seharga 50 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Agustus 2016, 22:49 -
Real Madrid Juga Akan Perpanjang Kontrak Luka Modric
Liga Spanyol 24 Agustus 2016, 18:32 -
Miss BumBum Memohon Di-Unblock Messi
Bolatainment 24 Agustus 2016, 15:45 -
Pique: Gaya Main John Stones Mirip Saya
Liga Inggris 24 Agustus 2016, 15:44 -
Pique: Kemenangan Real Madrid Tak Mengejutkan
Liga Spanyol 24 Agustus 2016, 15:42
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39