Diego Resmi Diikat Fenerbahce
Editor Bolanet | 12 Juli 2014 08:25
Di akhir musim lalu pemain bernama lengkap Diego Ribas da Cunha ini berstatus bebas usai kontraknya bersama VfL Wolfsburg habis. Di Fenerbahce, Diego menerima kontrak tiga tahun dengan bayaran yang dilaporkan menembus angka 3,5 juta euro per musim.
Saya sangat senang bisa berada di sini. Mimpi ini akhirnya menjadi kenyataan. Saya telah menjalin kontak dengan Fenerbahce selama beberapa tahun belakangan. ujar Diego kepada reporter saat baru saja tiba di Istanbul.
Saya datang ke klub juara dan saya akan melanjutkannya. Saya ingin menunjukkan kemampuan saya. Saya berbicara dengan beberapa teman tentang Fenerbahce dan saya sangat menghormati kehebatan klub ini. lanjutnya.
Di separuh musim lalu, gelandang berpaspor Brasil ini menjalani masa peminjaman di Atletico Madrid di mana ia berhasil mengantar mereka menjadi jawara La Liga sekaligus melaju ke partai puncak Liga Champions. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabung Fenerbahce, Diego Ucapkan Selamat Tinggal pada Atleti
Liga Spanyol 29 Mei 2014, 14:46 -
Mancini Sarankan Juve Angkut Drogba
Liga Italia 25 Mei 2014, 03:25 -
Manfaatkan Situasi, Galatasaray Ingin Datangkan Fellaini
Liga Champions 22 Mei 2014, 14:14 -
Eto'o Tergoda Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 11 Mei 2014, 11:00 -
Tawarkan Gaji Besar, Fenerbahce Siap Sikat Sagna
Liga Inggris 28 April 2014, 12:45
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40