Data dan Fakta Bundesliga: Bayern Munchen vs Borussia Dortmund
Editor Bolanet | 2 Oktober 2015 17:08
Allianz Arena akan menjadi saksi rivalitas yang sejatinya sudah ada sejak tahun 1995. Kembalinya Die Borussia ke jalur perebutan gelar musim ini tentu menjadi angin segar bagi persaingan kedua tim yang sudah mengakar sejak lama itu.
Pertandingan dipastikan akan berjalan seru, mengingat kedua tim sedang berada dalam penampilan terbaik mereka. Sebelum menyaksikan pertandingan panas ini, berikut kami sajikan data dan fakta bagi kedua tim.[initial]
Borussia Dortmund hanya memetik kemenangan sebanyak satu laga dari enam kali pertemuan terakhir dengan Bayern Munchen (1 menang, 2 imbang, 3 kalah).
Bayern Munchen menderita kekalahan lebih banyak di kandang ketika melawan Borussia Dortmund.
Bayern Munchen dan Borussia Dortmund merupakan tim yang memiliki lini serang terbaik di Bundesliga musim ini.
Ini kali ketiga Dortmund tak terkalahkan di tujuh laga awal di Bundesliga. Sebelumnya, mereka pernah melakukan pada musim 2002-03 dan 2012-13.
Bayer Munchen belum terkalahkan di 17 laga terakhir Bundesliga selama Oktoberfest (14 menang, 3 imbang).
Pertandingan kedua tim memuncaki daftar pertandingan dengan tekel terbanyak, yakni Bayern Munchen (56%) dan Borussia Dortmund (54%).
Sepuluh gol Robert lewandowski di tujuh laga awal Bundesliga menyamai rekor Gerd Muller pada musim 1968-69 dan 1977-78.
(bola/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
United Ingin Datangkan Muller Berapapun Harganya
Liga Inggris 1 Oktober 2015, 11:25 -
Thomas Muller: Lewandowski Rebut Momentum Saya
Liga Eropa Lain 30 September 2015, 23:44 -
Pesta Bir Oktoberfest Tak Akan Bikin Thomas Muller Mabuk
Liga Eropa Lain 30 September 2015, 23:36 -
Menurut Januzaj, Bundesliga Sama Sulitnya dengan Premier League
Liga Eropa Lain 29 September 2015, 17:48 -
Lewandowski Minta Muller Dijauhkan dari MU
Liga Inggris 29 September 2015, 14:20
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39