Cillessen Beri Peringatan Untuk Manchester United
Editor Bolanet | 21 Juni 2015 15:35
Nama Jasper Cillessen memang tengah dikaitkan dengan kepindahannya ke Manchester United. Pelatih Louis van Gaal disebut berminat merekrutnya sebagai pengganti David de Gea yang dikabarkan segera gabung Real Madrid.
Namun, Cillessen mengakui bahwa pelatih Ajax, Frank de Boer bersama petinggi klub akan melakukan segalanya untuk mempertahankan dirinya di Amsterdam ArenA.
Manajemen Ajax akan membuatnya benar-benar sulit saat ketertarikan menjadi nyata, ujarnya.
Bila saya telah merencanakan pergi, saya tak akan menandatangani kontrak baru sampai 2018. Kontrak lama saya berakhir 2016 dan dalam kasus ini, musim panas akan jadi momen tepat untuk pergi. Frank de Boer telah sangat jelas saat menerima pertanyaan tentang transfer saya, ia ingin menghalanginya, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nani Segera Tes Medis di Fenerbahce
Liga Inggris 20 Juni 2015, 23:47 -
MU Mulai Bergerak, Lyon Pagari Lacazette
Liga Inggris 20 Juni 2015, 17:00 -
Lecehkan Supir Taksi, Legenda MU Lepas dari Ancaman Bui
Liga Inggris 20 Juni 2015, 14:00 -
Liverpool Siap Perangi MU untuk Firmino
Liga Inggris 20 Juni 2015, 10:44 -
Kane Bangga Dilirik Manchester United
Liga Inggris 20 Juni 2015, 10:28
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39