Chicharito Respon Arsenal
Editor Bolanet | 27 Desember 2015 21:57
Pemain yang lebih sohor dengan nama Chicharito ini sukses mencetak 19 gol dari 21 pertandingan yang sudah ditempuhnya di semua kompetisi bersama Leverkusen.
Hal ini lantas membuat Arsenal kepincut kepada pesona pemain asal Meksiko. Berdasarkan klaim dari The Daily Star Sunday, Chicharito juga menyambut tawaran Arsenal dengan baik.
Pelatih Arsenal, Arsene Wenger, berniat menjadi Chicharito sebagai pesaing Olivier Giroud di lini depan Arsenal musim ini.
Untuk melancarkan aksi tersebut, masih berdasarkan pada sumber yang sama, Bos The Gunners tersebut diyakini bersedia mengeluarkan dana hingga 13,5 juta pound untuk bisa mendapatkan jasa Chicharito. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Dibelikan Darmian, Guardiola Murka di Bayern
Liga Eropa Lain 26 Desember 2015, 16:40 -
Arsenal Ingin Datangkan Chicharito
Liga Inggris 26 Desember 2015, 15:00 -
Figo Yakin Guardiola Bakal Sukses di Premier League
Liga Inggris 25 Desember 2015, 13:00 -
Madrid Daratkan Ricardo Rodriguez di Januari?
Liga Spanyol 25 Desember 2015, 10:20 -
Masuk Bidikan Klub Besar EPL, Ini Kata Agen Leroy Sane
Liga Inggris 25 Desember 2015, 08:40
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39