Chelsea dan MU Berminat, Leverkusen Akui Sulit Bentengi Bailey
Rero Rivaldi | 12 Januari 2018 07:40
Bola.net - - Rudi Voller mengatakan Bayer Leverkusen akan kesulitan mempertahankan Leon Bailey jika ia terus menunjukkan perkembangan permainan dan percaya bahwa Bayern Munchen merupakan satu-satunya klub di Bundesliga yang sanggup mempertahankan pemain bintang mereka untuk waktu yang lama.
Bailey bergabung dengan Bayer di Januari 2017 dari Genk dengan nilai transfer 13,5 juta euro dan awalnya sempat sulit bermain konsisten, di mana ia hanya tampil delapan kali sebagai pengganti di Bundesliga.
Namun musim ini, pemain 20 tahun sudah mencetak enam gol dan melepas empat assist dalam 14 pertandingan.
Performa apiknya itu membuat dan Manchester United dikabarkan tertarik. Voller, direktur Bayer, lantas mengakui bahwa klubnya mungkin tak kuasa menolak tawaran yang masuk untuk sang pemain.
Di Bayer, kami punya beberapa pemain yang menarik minat banyak pihak dan masuk daftar belanja klub lain untuk waktu yang lama, jelasnya di Die Welt.
Itulah mengapa hal semacam ini tak mengejutkan kami. Akan aneh jika kami bersikap seperti itu. Kami tetap tenang. Satu-satunya klub yang bisa mengatakan tidak di situasi seperti ini adalah Bayern Munchen.
Kami dan klub lainnya harus merelakan pemain kami. Ada batasan tertentu, namun kurang lebih itulah kebijakan kami, kami mengutamakan kepentingan Leon Bailey.
Jika memang harus ada pembicaraan, kami akan duduk bersama dan memutuskan yang terbaik, serta mencari alternatif lain.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rudiger Mengaku Tak Khawatir Meski Morata Masih Paceklik Gol
Liga Inggris 11 Januari 2018, 23:30 -
Courtois Minta Chelsea Jadi Lebih Sadis
Liga Inggris 11 Januari 2018, 21:50 -
Gagal Rekrut Van Dijk, Chelsea Diklaim Tak Bakal Menyesal
Liga Inggris 11 Januari 2018, 19:30 -
Andy Carroll Dirasa Bukan Tipe Pemain Yang Cocok Bagi Chelsea
Liga Inggris 11 Januari 2018, 19:02 -
Eks Chelsea Ini Sorot Performa Hazard Kontra Arsenal
Liga Inggris 11 Januari 2018, 18:37
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39