CEO Bayern Tak Akan Jual Muller
Editor Bolanet | 23 Juli 2015 16:53
Muller memang santer dikabarkan akan menyusul jejak rekan satu timnya, Bastian Schweinsteiger yang telah pindah ke Manchester United. Selain Schweni, di MU juga terdapat sosok Louis van Gaal, pelatih yang mengorbitkan nama Muller dulu.
Rumor tersebut semakin berhembus kencang kala beberapa waktu yang lalu kapten Bayern, Philip Lham mengatakan kepada para fans bahwa masa depan Muller belum pasti selamanya akan di Bayern.
Namun semua rumor tersebut mendapat bantahan dari Rummenigge. Baginya, berapun mahalnya tawaran yang datang untuk Muller tidak akan membuat Bayern menjualnya.
Kami belum menerima panggilan telepon dari Manchester United dan tidak ada tawaran, kata Rummenigge kepada Soccerway.
Ada pemain yang tidak memiliki label harga. Ini termasuk Thomas Muller. Kami akan kehilangan semua indera kita jika kita menjualnya. tambahnya. [initial]
(soc/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Komentar Van Gaal Tentang Andreas Pereira
Liga Inggris 22 Juli 2015, 22:53 -
Herrera Ingin Serap Ilmu Schweinsteiger
Liga Inggris 22 Juli 2015, 22:35 -
Van Gaal: De Gea Main, Di Maria Absen Lawan Barcelona
Liga Inggris 22 Juli 2015, 20:22 -
'Manchester United Klub Hebat'
Liga Inggris 22 Juli 2015, 19:40 -
Pertukaran Ramos-De Gea Memasuki Babak Baru?
Liga Inggris 22 Juli 2015, 18:34
LATEST UPDATE
-
Dean Huijsen Jalani Debut untuk Spanyol di Tanah Kelahirannya Belanda
Piala Eropa 21 Maret 2025, 09:08 -
Masa Depan Antonio Rudiger: Kembali ke Serie A Sebelum Pensiun?
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 09:00 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 21 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39