Cantona: Bielsa Seperti Mourinho, Ia Punya Kharisma!
Editor Bolanet | 31 Oktober 2014 07:51
Cantona sempat membela Marseille antara tahun 1998 hingga 1991, meski antara rentang waktu tersebut ia juga sempat dipinjamkan ke Bordeaux dan Montpellier.
Saya tidak terlalu mendukung Marseille, namun saya menyukai Bielsa. Saya pikir ia punya kharisma. Ia punya karakter. Ia tidak datang dari Clairefontaine. Namun ia punya kepribadian. Ia paham sepakbola. Ia seperti Mourinho, tutur Cantona pada France 2.
Saya menyukai orang-orang seperti mereka. Saya pikir mereka yang akan menantang opini para jurnalis. Selalu ada sesuatu yang terjadi di konferensi pers dan itu tidak menghentikan mereka untuk menang, pungkasnya.
Marseille saat ini duduk di peringkat pertama Ligue 1 dengan 25 poin dari 11 laga. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Duduki Kopi Panas, Pantat Bielsa 'Terbakar'
Open Play 19 Oktober 2014, 23:25 -
Bielsa dan Marseille Capai Kata Sepakat
Liga Eropa Lain 21 April 2014, 15:45 -
Milito: Saya Akan Selalu Berhutang Budi Pada Mourinho
Liga Italia 10 Februari 2014, 15:37 -
Llorente: Juventus Buat Saya Kembali Ganas
Liga Italia 26 Desember 2013, 21:49 -
Llorente Sukses Beradaptasi di Juve Berkat 'Bantuan' Bielsa
Liga Italia 19 November 2013, 12:07
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39