Bos Nice: Mau Jadi Yang Terbaik, Balotelli Harus Lebih Serius
Editor Bolanet | 24 September 2016 15:50
Usai terlunta-lunta di Liverpool selama beberapa tahun terakhir, Balotelli sukses mencatatkan hidup baru di Nice. Ia berhasil tampil gemilang di mana sejauh ini ia sudah mencetak 4 gol bagi tim asal Prancis tersebut.
Favre sendiri senang dengan performa Balotelli, namun ia berharap agar Striker bengal itu bekerja lebih keras untuk menampilkan permainan yang lebih baik. Dia [Balotelli] harus melewati langkah-langkah kecil satu demi satu. Mario saat ini tidak akan berlari 11 km di setiap pertandingan ungkap Favre kepada Soccerway.
Saya sudah berbicara dengannya tentang pergerakannya. Ia harus berusaha lebih keras untuk menunjukkan bahwa ia bisa melakukan pergerakan yang baik
Dia saat ini sangat cepat menerima apa yang saya inginkan dan ia selalu tersenyum ketika ia mencetak gol. Dia mengkomunikasikan kebahagiaan itu kepada timnya. Namun ia harus serius dan tidak membiarkan dirinya terjerumus ke dalam kehidupan pribadinya lagi tandas pelatih asal Jerman tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Isyaratkan Mainkan Karius Lawan Hull
Liga Inggris 23 September 2016, 19:20 -
Head-to-head: Liverpool vs Hull
Liga Inggris 23 September 2016, 13:39 -
Merson: MU Harus Tiru Gaya Main Liverpool
Liga Inggris 23 September 2016, 11:56 -
Aldridge: Joel Matip Seperti Sami Hyypia
Liga Inggris 23 September 2016, 08:15 -
Prediksi Liverpool vs Hull City 24 September 2016
Liga Inggris 23 September 2016, 02:15
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39