Borong Dua Gol PSG, Ibra Tak Bikin Ancelotti Terkesan
Editor Bolanet | 9 Oktober 2012 12:40
Penyerang jangkung Swedia itu mencetak dua gol yang membantu Les Parisiens meraih hasil imbang 2-2 di Stade Velodrome. Namun Ancelotti mengaku tak terkejut dengan performa yang ditunjukkan Ibra karena ia sudah tahu betul kemampuannya.
Saya tak terkesan dengan performanya karena saya kenal Zlatan sangat baik. Ia pencetak gol yang hebat dan pemain yang amat lengkap. Zlatan sempurna dalam set piece tapi kami juga punya peluang dari Javier Pastore dan Kevin Gameiro, tegasnya pada RMC.
Ancelotti menambahkan jika Ibra sudah memainkan peran penting dalam timnya dengan tugasnya mencetak gol. Bahkan dengan 80 persen kapasitasnya, ia yakin mantan bomber , AC Milan, Inter Milan dan itu sudah cukup bagus di lapangan. (rmc/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Ditahan Marseille, Ancelotti Kecewa
Liga Eropa Lain 8 Oktober 2012, 13:45 -
Ancelotti Ngidam Duetkan Ronaldo dan Ibra
Liga Champions 7 Oktober 2012, 09:30 -
De Jong: Minimnya Pengalaman Jadi Kendala Milan
Liga Italia 6 Oktober 2012, 21:30 -
Ibra Kecewa PSG Dipecundangi Porto
Liga Champions 5 Oktober 2012, 16:20 -
Milan: El Shaarawy Lebih Bagus Dari Ibra
Liga Italia 4 Oktober 2012, 22:32
LATEST UPDATE
-
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23