Blanc: PSG Bersaing Dengan Spurs Untuk Rekrut Cabaye
Editor Bolanet | 10 Agustus 2013 17:17
Sejauh ini, juara bertahan Ligue 1 itu memang telah mengucurkan dana besar selama bursa transfer musim panas. Pembelian Edinson Cavani dari seharga 63 juta euro bahkan menjadi salah satu rekor transfer dunia saat ini.
Akan tetapi pengeluaran besar rupanya tak menjadi masalah bagi Les Parisiens. Hal itu seperti ditegaskan Blanc, akan minatnya merekrut gelandang 27 tahun tersebut, meski kubu The Magpies sejauh ini belum menunjukkan kesiapan untuk melepas salah satu bintangnya.
Cabaye adalah seorang pemain yang sangat bagus, saya belum mengubah pikiran saya. Untuk saat ini ia memang berada di Newcastle. Saya juga membaca bahwa juga tertarik, ungkap Blanc secara terbuka.
Newcastle, Tottenham atau Paris. Saya berharap ia akan berada di sebuah klub besar pada bulan September. [initial] (lep/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Blanc: Ibra dan Silva Tetap Bersama Kami
Liga Eropa Lain 21 Juli 2013, 19:07 -
Blanc: Duet Ibra-Cavani Bakal Saling Melengkapi
Liga Eropa Lain 20 Juli 2013, 18:48 -
Blanc Tepis Rumor Hengkangnya Verratti
Liga Italia 20 Juli 2013, 09:30 -
Blanc: PSG Tak Tertarik Rebutan Rooney
Liga Champions 19 Juli 2013, 22:32 -
Liga Spanyol 16 Juli 2013, 06:30
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39