Bielsa: Kami Kehilangan Pemain Fantastis
Editor Bolanet | 29 Agustus 2012 23:45
Bayern benar-benar memenuhi permintaan yang diajukan Athletic Bilbao untuk transfer Martinez. Uang sebesar 49 juta Euro mengakhiri cerita transfer gelandang tersebut sekaligus memecahkan rekor transfer Bundesliga.
Suntikan dana sebesar itu tidak serta merta membuat kubu Bilbao gembira. Bielsa yang juga pelatih Bilabo merasa menyesal telah kehilangan salah satu pemain terbaiknya.
Athletic kehilangan kontribusi dari seorang pemain yang fantastis, itulah kenyataannya, terang Bielsa.
Meski begitu, pelatih 57 tahun tersebut menyatakan bahwa timnya tetap akan bisa bersaing meski tanpa Martinez. Pasalnya ia telah membiasakan skuadnya bermain tanpa pemain 23 tahun tersebut.
[initial]
LIGA EROPA LAIN - Bayern Resmi Dapatkan Javi Martinez (foes/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Simeone: Falcao Nyaris Sempurna
Liga Spanyol 28 Agustus 2012, 18:30 -
City Coret Javi Martinez Dari Daftar Incaran
Liga Inggris 25 Agustus 2012, 06:45 -
Juventus Hanya Mampu Bayar €18 Juta untuk Llorente?
Liga Italia 24 Agustus 2012, 23:15 -
Effenberg: Martinez Tak Pantas Dihargai 40 Juta Euro
Liga Eropa Lain 24 Agustus 2012, 16:20 -
Bielsa Bukan Alasan Llorente dan Javi Ingin Pergi
Liga Spanyol 23 Agustus 2012, 16:15
LATEST UPDATE
-
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38 -
Ketika Kevin Diks jadi Pratama Arhan Baru di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:27 -
Ini yang Dikatakan Tudor ke Pemain Juventus di Sesi Latihan Perdana
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:15 -
Kemenangan ke-5 Timnas Indonesia Bersama 'Trio JJR' di Lini Belakang
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10