Bernat: Semua Harus Hormati Keputusan Guardiola Untuk Pergi
Editor Bolanet | 11 Januari 2016 12:45
Guardiola beberapa waktu lalu telah memastikan bahwa dirinya tak akan memperpanjang kontraknya di Bayern Munchen. Guardiola juga mengatakan bahwa tujuannya berikutnya adalah mencoba tantangan di Premier League.
Dan dikatakan Bernat, dirinya paham bahwa semua keputusan yang diambil adalah keputusan Guardiola pribadi sehingga orang lain harus menghormati itu.
Pada akhirnya itu adalah keputusannya untuk pergi dan kami semua harus menghormati itu. Dia sekarang dua setengah tahun di sini dan kontraknya habis akhir musim ini, dan itu adalah waktu untuk membuat keputusan, ujarnya kepada Four Four Two.
Secara pribadi, saya berutang banyak padanya. Dia adalah sosok yang menginginkan saya di sini. Oleh karena itu, saya tak punya apapun selain terima kasih dan semoga punya kesuksesan bersamanya, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodriguez Bantah Didekati Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2016, 04:14 -
Bos Dortmund Tak Izinkan Subotic ke Liverpool
Liga Eropa Lain 10 Januari 2016, 00:20 -
Tuchel Tegaskan Tak Akan Jual Aubameyang
Liga Eropa Lain 10 Januari 2016, 00:07 -
United Diam-diam Dekati Ricardo Rodriguez
Liga Inggris 10 Januari 2016, 00:01 -
Goetze Tidak Sabar Bermain Untuk Ancelotti
Liga Inggris 9 Januari 2016, 23:00
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39