Ben Arfa Anggap Real Madrid Tak Semenarik Nice
Editor Bolanet | 6 Januari 2015 16:15
Ben Arfa menegaskan bahwa keputusan memilih Nice diambilnya dengan cepat setelah berdiskusi dengan pelatih Claude Puel. Untuk menekankan keyakinannya, pemain 27 tahun ini bahkan menyatakan tak akan menerima tawaran dari klub lain, termasuk dari jawara Eropa, Real Madrid sekalipun.
Saya telah berbincang banyak dengan pelatih Claude Puel, saya suka integritas dan cara dia memahami sepakbola. Hanya dalam sepuluh menit, saya sudah menjatuhkan pilihan untuk Nice, ungkap Ben Arfa dalam konferensi pers perdananya.
Bahkan jika seandainya Real Madrid datang dan memberikan tawaran di saat yang sama, keputusan saya tak akan berubah. Saya ingin kembali ke Prancis, tempat saya dibesarkan. Di Nice, saya bisa menjadi diri sendiri dan meningkatkan kualitas klub.
Ben Arfa mengawali karir profesionalnya bersama Lyon pada tahun 2004 sebelum pindah ke Marseille pada tahun 2008. Dua musim membela L'OM, pemain berdarah Aljazair ini hengkang ke Inggris menerima pinangan Newcastle. (chr/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perez Tak Percaya Langsung Kalahkan Madrid Pada Debutnya
Liga Spanyol 5 Januari 2015, 22:02 -
Allegri Tak Mau Juve Terpeleset Seperti Madrid dan Barca
Liga Italia 5 Januari 2015, 20:34 -
Ingin Varane, United dan Chelsea Harus Siapkan 20 Juta Pound?
Liga Inggris 5 Januari 2015, 18:54 -
Agen: Man United dan Real Madrid Tertarik Thiago Motta
Liga Champions 5 Januari 2015, 18:24 -
Ramos: Real Madrid Bisa Menang, Tapi Kami Tak Melakukannya!
Liga Spanyol 5 Januari 2015, 17:52
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39